Mau Tahu Referensi Wisata dan Budaya Indonesia, Ayo Akses Indonesiana TV Guys!

- Kamis, 14 Desember 2023 | 10:00 WIB
Mau Tahu Referensi Wisata dan Budaya Indonesia, Ayo Akses Indonesiana TV Guys!

paradapos.com - Keren dan patut diapresiasi! Direktorat Jenderal Kebudayaan Kementerian Pendidikan Kebudayaan Riset dan Teknologi (Kemendikbudristek) telah membuat dan merilis kanal streaming indonesiana.tv yang menyajikan tayangan seputar kebudayaan Indonesia.

Situs indonesiana.tv menyajikan berbagai film maupun tayangan dokumenter seputar pengetahuan dan kearifan lokal budaya Indonesia.

Semua itu dapat diakses secara gratis melalui situs indonesiana.tv.

Tak hanya itu, indonesiana.tv juga bisa menjadi referensi dalam mencari tempat hiburan serta wisata di Indonesia. Keren, kan?

Baca Juga: Ini Kelebihan iQOO 12, Ponsel Berteknologi Monster Insiden

Indonesiana TV juga dapat ditonton melalui Indhihome kanfal 200 (HD) dan 916 (SD).

Indonesiana TV dapat di tonton di gerbong KAI, flight Garuda Indonesia Airline, Bakti Kominfo, dan TV Kabel daerah.

Bagi pengguna smartphone Android bisa mengunduh aplikasi Indonesiana TV di Playstore. ***

Artikel asli: tangerangraya.id

Komentar