paradapos.com - Aktivitas di bawah sinar matahari terus menerus tentunya membuat kulit kita kusam. Oleh karena itu, ada beberapa daftar body lotion yang bisa memutihkan kulit.
Kulit kusam dapat menurunkan rasa percaya diri seseorang. Maka dari itu, penting untuk mengetahui daftar body lotion untuk memutihkan kulit.
Bagi Anda yang beraktivitas di bawah sinar matahari, lihatlah beberapa daftar body lotion yang bisa memutihkan kulit ini.
Baca Juga: Harus Waspada, Beberapa Bahan Alami Ini Sebaiknya Tidak Digunakan Pada Wajah
1. NIVEA Extra White Repair & Protect Lotion
Body lotion pemutih kulit yang pertama adalah NIVEA Extra White Repair & Protect Lotion. Produk ini mengandung kandungan SPF 30 PA untuk melindungi kulit dari sinar UV. Kandungan ini juga mencegah kerusakan kulit.
NIVEA Extra White Repair & Protect Lotion mengandung vitamin C 50 kali lebih banyak untuk memperbaiki kulit kusam dan rusak jika digunakan secara rutin.
Baca Juga: Rekomendasi Blush On Warna Ungu untuk Make Up untuk Mengikuti Tren
Body lotion ini juga mengandung Deep Brightening Serum Brightening Extract yang menutrisi kulit dan menjadikannya bercahaya dari dalam.
Harga NIVEA Extra White Repair & Protect Lotion berkisar antara Rp 26.000 hingga Rp 30.000.
2. Scarlett Whitening Brightening Fragrance Body Lotion
Scarlett Whitening Brightening Fragrance Body Lotion hadir dalam beberapa variasi untuk memutihkan kulit Anda.
Baca Juga: Bisa Kamu Coba NIh, Beberapa Bentuk Alis yang Cocok untuk Berbagai Bentuk Wajah
Salah satu varian tersebut adalah varian romance. Meski wanginya berbeda, kandungan body lotion ini tidak jauh berbeda.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: lenteratimes.com
Artikel Terkait
Olahraga Rutin: Kunci Mencegah Penyakit Kronis
Mental Health Check! Tips Self-Care Biar Tetap Waras di Dunia yang Ribet
Fast Food vs Fit Life: Cara Makan Enak Tanpa Guilt Trip
Glow Up Tanpa Stress: Rahasia Kulit Sehat dari Dalam