Sinopsis Drakor Flex X Cop, Pemain dan LINK Nonton di Disney Plus Hotstar

- Kamis, 25 Januari 2024 | 14:00 WIB
Sinopsis Drakor Flex X Cop, Pemain dan LINK Nonton di Disney Plus Hotstar

paradapos.com - Drama Korea atau drakor baru, Flex X Cop, mutayang perdana Jumat, 26 Januari 2024 di platform streaming Disney Plus Hotstar.

Tayangan sudah dilengkapi dengan dengan subtitle Indonesia atau sub Indo. Flex X Cop menjadi drakor yang cukup dinantikan penayangannya oleh para pecinta drama Korea.

Drakor Flex X Cop merupakan drama aksi komedi yang dibintangi Ahn Bo Hyun dan Park Ji Hyun. Sebelumnya, keduanya pernah bermain dalam drama Yumi's Cell.

Baca Juga: Tayang 27 Januari 2024, Cek Link Nonton Drakor Doctor Slump di Netflix 

Drakor Flex X Cop digarap sutradara Kim Jae Hong berdasarkan skenario dari Kim Ba Da. Berdurasi 1 jam 10 menit, drama Korea ini dijadwalkan tayang  setiap Jumat dan Sabtu.

Secara garis besar, Flex X Cop mengikiuti kisah Jin Yi Soo (Ahn Bo Hyun), seorang chaebol atau konglomerat generasi ketiga yang kaya raya.

Seumur hidup dia tidak pernah kekurangan dan tidak pernah bercita-cita menjadi seorang polisi. Namun, mimpinya berubah ketika dia terlibat dalam sebuah kasus hukum.

Sampai akhirnya, Yi Soo memutuskan untuk bergabung dalam sebuah tim investigasi kekerasan Kantor Polisi Kangha. Yi Soo pun sukses mengungkap beberapa kasus perampokan.

Baca Juga: LINK Nonton Our Interpreter Episode 28-29 Sub Indo, Spoiler dan Streaming KLIK DISINI!

Sinopsis Lengkap Drakor Flex X Cop

Menggabungkan genre aksi, misteri, komedi dan romansa. Meski sukses menjadi anggota tim investigasi, Yi Soo kerap berdebat dengan atasannya, detektif Lee Kang Hyun (Park Ji Hyun).

Sang atasan tidak setuju dengan cara kerja Yi Soo yang kerap memanfaat kekayaan dan koneksinya dengan oang-orang kaya untuk mengejar penjahat.

Lee Kang Hyun sendiri dikenal sebagai polisi yang berdedikasi dan jujur. Namun, demi satu tujuan bersama sang atasan terpaksa harus mengalah dengan cara kerja yang sama Yi Soo.

Baca Juga: Jadwal Tayang, Harga Tiket dan Link Nonton Pemukiman Setan di Bioskop XXI 

Artikel ini telah lebih dulu tayang di: titiktemu.co

Komentar