Serial Tira Episode 6 Kapan Tayang? Ini Jadwal Rilis di Disney Plus Hotstar Hingga Tamat

- Senin, 15 Januari 2024 | 00:40 WIB
Serial Tira Episode 6 Kapan Tayang? Ini Jadwal Rilis di Disney Plus Hotstar Hingga Tamat

paradapos.com - Serial Tira episode 6 kapan tayang? cek jadwal rilisnya di Disney Plus Hotstar hingga tamat.

Serial yang tayang di Disney Plus Hotstar berjual Tira sangat diminati oleh masyarakat Indonesia.

Karena series Tira menyajikan banyak adegan aksi yang apik, terutama action dari Chelsea Islan sebagai pemeran utama.

Baca Juga: Kejuaraan Tenis meja BC-1 untuk Asah Kemampuan Atlet Untuk Kejar Medali di Porprov 2026

Selain aksi dari Chelsea Islan, terdapat pemain lainnya seperti Bhisma Mulia, Karina Suwandi, Asri Welas, Chicco Jerikho, dan beberapa peran pendukung lainnya.

Seperti yang diketahui series Tira merupakan prekuel dari film Godam & Tira yang telah sukses besar.

Sehingga sang sutradara berbakat, Zahir Omar mengangkat karakter Tira dalam sebuah serial.

Baca Juga: Link DANA Paylater Belum Tersedia, Ini Cara Ajukan Pinjaman Saldo DANA Langsung Cair Hingga Rp1 Juta

Series yang diangkat dari sebuah komik legendaris ini menceritakan tentang seorang gadis berusia 23 tahun yang penuh ambisi bernama Suci.

Suci memiliki karakter yang berani, dan berambisi dalam mencapai impian yang dia inginkan.

Suci bercita-cita untuk menjadi stuntwoman profesional, ia pun berjuang dari mengikuti audisi Casting hingga dapat berperan dalam sebuah film.

Baca Juga: Waduh.... Perserang Masuk Zona Merah Degradasi, Wajib Bangkit Lawan Cimahi

Dalam perjalanannya, Suci malah terlibat dengan hal-hal yang menegangkan. Ia berhasil menyelamatkan sekelompok anak dari ritual misterius yang mengancam nyawa.

Namun setelah menyelamatkan anak-anak itu, Suci terkena kutukan misterius yang membahayakan dirinya.

Artikel ini telah lebih dulu tayang di: bantenraya.com

Komentar