JABAR HITS - Robert Kiyosaki, pakar di dunia keuangan dan penulis buku terkenal 'Rich Dad Poor Dad'.
Sebagai sosok yang pakar dalam dunia keuangan, Robert Kiyosaki kerapkali membagikan nasihat dan pandangannya.
Terbaru misalnya, Robert Kiyosaki memberikan pandangan soal nasib pasar investasi di tahun 2024.
Baca Juga: Bukan Saham dan Obligasi, Ini Investasi yang Disarankan Robert Kiyosaki di Tahun 2024
Dalam pandangannya, investasi pada sektor saham dan obligasi akan mengalami kehancuran.
Oleh karenanya, ia lebih menyarankan seseorang untuk berinvestasi di emas, perak, dan Bitcoin.
Bukan hanya emas, perak, dan Bitcoin, tetapi juga pada sektor saham real estate/minyak.
Berikut ini dilansir Jabar Hits dari laman smartasset.com, sejumlah nasihat Kiyosaki agar mencapai sukses finansial.
1. Robert Kiyosaki menyarankan masyarakat agar menabung lebih sedikit dari yang dibelanjakan.
2. Harus bisa membuat anggaran, karena hal tersebut membuat kalian berada di jalan benar dalam mengelola keuangan.
3. Buatlah uang bekerja untuk kalian sehingga memiliki pendapatan pasif, real estate menjadi hal yang paling disukai Kiyosaki.
4. Pertimbangkan untuk mendapatkan bimbingan dari penasihat keuangan, karena mereka bisa membantu tujuan jangka panjang dan rencana keuangan.
Artikel ini telah lebih dulu tayang di: jabarhits.com
Artikel Terkait
Ahok Mundur Dukung Ganjar, Menteri BUMN Erick Terus Terang Dukung Prabowo
Pinjol BRI Rp25 Juta: Bunga 1,24 Persen, Cair 15 Menit, Modal KTP!
Grand Opening 911 Coffee, Bupati Garut Sebut TNI-Polri Dukung Kedatangan Investor
Erick Thohir Anggap Usulan Perubahan BUMN Jadi Koperasi Sebagai Sebuah Ironi